Tolak Digusur TNI, Warga KPAD Blokade Jalan
BANDUNG, BuanaJabar.com – Meski mendapat penolakan keras dari warga, namun penertiban rumah dikawasan Kompleks Perwira Angkatan Darat (KPAD) Gegerkalong di Bandung, Jawa Barat, tetap dilakukan oleh Kodam III Siliwangi. Kodam mengklaim penertiban rumah tersebut sudah sesuai aturan yang berlaku. “Tanah, bangunan dan seluruh fasilitas di KPAD Gegerkalong adalah milik negara yaitu TNI Angkatan Darat,” ungkap […] More